Pipa Galvanis
Pipa baja berkualitas dilapisi seng (zinc coating) melalui proses Hot Dip Galvanizing yaitu dicelupkan ke cairan seng panas sehingga membentuk lapisan pelindung kuat dan menyatu sempurna dengan material baja.
| Bahan |
Baja karbon rendah (Low Carbon Steel) |
|---|---|
| Proses Pelapisan |
Hot Dip Galvanized |
| Ukuran Diameter (Ø) |
½” – 12” (Inch) |
| Ketebalan (T) |
1.6 mm – 6.0 mm |
| Panjang Standar |
6 meter per batang |
| Tipe |
– Medium (tebal sedang, umum untuk konstruksi ringan) |
Keunggulan Pipa Galvanis
Pipa galvanis Finesteel tidak hanya kuat, tetapi juga memiliki tampilan rapi dan bersih, memberikan hasil akhir yang profesional untuk kebutuhan interior maupun eksterior.
Dengan stok lengkap, kualitas terjamin, dan layanan profesional, Finesteel menghadirkan solusi pipa galvanis yang kuat, aman, dan efisien untuk berbagai kebutuhan konstruksi dan industri.

Anti Karat & Anti Korosi
Lapisan seng melindungi pipa dari oksidasi sehingga tahan lebih lama.
Tersedia Medium & Heavy Duty
Pilihan lengkap untuk konstruksi ringan hingga industri berat.
Siap Kirim & Standar SNI
Produk ready berstandar kualitas terjamin dan panjang 6 meter.
Bring your Brand to Life Today!


Siap Dukung Proyek Anda
- Struktur atap
- Instalasi air dan plumbing
- Infrastruktur industri & pabrik
- Pagar dan railing
- Saluran udara (ducting)
- Tiang listrik & tiang penerangan





